Banyak sekali tempat-tempat indah yang wajib dikunjungi ketika datang ke Provinsi yang terkenal akan kulinernya ini.
Salah satu tempat yang menyimpan keindahan adalah Ngarai Sianok.
Disini, kamu bisa melihat lembah dengan kemiringan yang hampir 90 derajat.
Menariknya lagi, di tempat wisata Ngarai Sianok di dalamnya juga ada wisata yang bernama Janjang Saribu.
Nah, Janjang Saribu inilah yang akan kita bahas dalam postingan kali ini.
Gilatrip.com |
Berarti tempat wisata ini memiliki sejarah dengan tangga yang berjumlah seribu. Selain itu, di sini juga terdapat sebuah sungai yang alirannya membelah lembah tersebut.
Untuk lebih lengkapnya, mari simak ulasan singkat berikut ini.
Keindahan & Potensi Wisata Janjang Saribu Bukittinggi
Janjang Saribu adalah susunan anak tangga yang konon katanya berjumlah seribu, meski sebenarnya jika di hitung jumlah anak tangga ini tidak mencapai seribu.
Ratusan anak tangga ini akan berakhir di sebuah tempat yang bernama Janjang Koto Gadang alias Tembok Besar China.
Ratusan anak tangga ini akan berakhir di sebuah tempat yang bernama Janjang Koto Gadang alias Tembok Besar China.
Wisatawan yang datang kesini tentunya sangat penasaran dengan nama Janjang Saribu.
Bahkan ada pengunjung yang benar-benar pernah menghitung jumlah anak tangga disini.
Dulu sebetulnya tempat ini tidak seramai seperti sekarang ini.
Tetapi, karena sering kali dilakukan renovasi maka banyak orang yang datang kesini.
Bahkan akses menuju tempat wisata ini sudah sangat bagus.
Bahkan ada pengunjung yang benar-benar pernah menghitung jumlah anak tangga disini.
Dulu sebetulnya tempat ini tidak seramai seperti sekarang ini.
Tetapi, karena sering kali dilakukan renovasi maka banyak orang yang datang kesini.
Bahkan akses menuju tempat wisata ini sudah sangat bagus.
Pengunjung yang datang kesini bukan hanya sekedar penasaran dengan tempat wisatanya.
Tak sedikit juga yang sengaja datang kesini untuk berfoto.
Dengan latar belakang pemandangan yang indah, maka orang tak akan ragu lagi menjadikan Janjang Saribu sebagai objek foto.
Tak sedikit juga yang sengaja datang kesini untuk berfoto.
Dengan latar belakang pemandangan yang indah, maka orang tak akan ragu lagi menjadikan Janjang Saribu sebagai objek foto.
Namun ketika kamu berkunjung ke sini, tentu saja kamu harus memperhatikan keselamatan ya.
Karena di sini terdapat bukit yang cukup curam.
Sehingga kamu perlu berhati-hati terlebih jika kamu datang membawa anak kecil.
Karena di sini terdapat bukit yang cukup curam.
Sehingga kamu perlu berhati-hati terlebih jika kamu datang membawa anak kecil.
Harga Tiket Masuk & Jam Buka Janjang Saribu Bukittinggi
Untuk jam buka di tempat wisata ini tidak ditentukan secara resmi, jadi kamu bisa datang kapan saja.
Banyak pengunjung atau wisatawan dari luar kota yang datang ke sini saat pagi hingga sore hari.
Mereka beranggapan, pemandang di tempat wisata ini sangat indah ketika sore hari.
Banyak pengunjung atau wisatawan dari luar kota yang datang ke sini saat pagi hingga sore hari.
Mereka beranggapan, pemandang di tempat wisata ini sangat indah ketika sore hari.
Sedangkan untuk tiket masuknya juga tidak ditentukan alias gratis.
Tidak ada tarif masuk untuk menikmati keindahan tempat wisata ini.
Hanya saja, apabila kamu datang membawa kendaraan pribadi, maka kamu perlu membayar biaya parkir.
Tidak ada tarif masuk untuk menikmati keindahan tempat wisata ini.
Hanya saja, apabila kamu datang membawa kendaraan pribadi, maka kamu perlu membayar biaya parkir.
Untuk kendaraan roda dua hanya perlu membayar biaya parkir sebesar Rp 2.000, sedangkan untuk roda empat sebesar Rp 5.000.
Dengan membayar biaya parkir tersebut, kamu bisa tenang meninggalkan kendaraan saat berlibur karena sudah ada petugas yang berjaga.
Dengan membayar biaya parkir tersebut, kamu bisa tenang meninggalkan kendaraan saat berlibur karena sudah ada petugas yang berjaga.
Alamat Lokasi & Rute Menuju Janjang Saribu Bukittinggi
Lokasi tempat wisata ini berada di Kelurahan Bukit Apit Puhun, Kecamatan Guguk Panjang, Kota Bukittinggi, Sumatera Barat.
Akses dan Rute menuju Janjang Seribu cukup mudah untuk dilalui.
Para wisatawan pasti akan sangat gampang untuk menemukannya.
Akses dan Rute menuju Janjang Seribu cukup mudah untuk dilalui.
Para wisatawan pasti akan sangat gampang untuk menemukannya.
Ada beberapa alternatif jika kamu ingin berkunjung ke Janjang Saribu.
Bisa melalui dasar Ngarai Sianok atau juga dari atasnya.
Jika kamu mengendarai kendaraan pribadi menuju tempat tujuan ini dari dasar Ngarai Sianok maka akan melewati Taman Panorama Lubang Jepang.
Bisa melalui dasar Ngarai Sianok atau juga dari atasnya.
Jika kamu mengendarai kendaraan pribadi menuju tempat tujuan ini dari dasar Ngarai Sianok maka akan melewati Taman Panorama Lubang Jepang.
Ambil saja jalur lurus lalu sekitar 500 meter akan bertemu simpang empat.
Setelah itu, belok ke kiri maka akan ada jalan turunan.
Nah, dari situ tidak lama akan masuk ke gerbang Janjang Saribu.
Saat memasuki area pintu masuk kamu akan menemukan jembatan dan ada beberapa cafe serta restoran.
Setelah itu, belok ke kiri maka akan ada jalan turunan.
Nah, dari situ tidak lama akan masuk ke gerbang Janjang Saribu.
Saat memasuki area pintu masuk kamu akan menemukan jembatan dan ada beberapa cafe serta restoran.
Selain dengan kendaraan pribadi, tentu bisa juga menggunakan kendaraan umum.
Kamu bisa menggunakan angkutan kota dari Pasar Bawah dengan jurusan Ngarai.
Setelah itu berhentilah di jembatan pertama dasar Ngarai.
Tak lama kamu akan sampai di gerbang pintu masuk Janjang Saribu.
Kamu bisa menggunakan angkutan kota dari Pasar Bawah dengan jurusan Ngarai.
Setelah itu berhentilah di jembatan pertama dasar Ngarai.
Tak lama kamu akan sampai di gerbang pintu masuk Janjang Saribu.
Selain itu, untuk menuju ke tempat wisata Janjang Saribu juga bisa dari atas Ngarai Sianok.
Kamu bisa menggunakan angkutan umum dengan jurusan Bukik Apik dari Pasar Bawah, kemudian langsung turun di depan Masjid Baiturrahman.
Gerbang pintu masuk Janjang Saribu sendiri berada tepat di sebelah masjid.
Kamu bisa menggunakan angkutan umum dengan jurusan Bukik Apik dari Pasar Bawah, kemudian langsung turun di depan Masjid Baiturrahman.
Gerbang pintu masuk Janjang Saribu sendiri berada tepat di sebelah masjid.
Untuk lebih mempermudah perjalananmu menuju tempat wisata Janjang Saribu Bukittinggi, kamu bisa memanfaatkan Google Maps yang sudah saya siapkan di bawah ini.